https://kompassindonesianews.com/wp-content/uploads/2025/08/WhatsApp-Image-2025-08-14-at-13.38.09.jpeg

Kepsek SDN 09 Kedoya Utara Ciptakan Sarana dan Prasarana dan Murid Yang Berkualitas

https://kompassindonesianews.com/wp-content/uploads/2025/08/WhatsApp-Image-2025-08-14-at-13.38.09.jpeg

kompassindonesianews.com, Jakarta- Kegiatan Belajar dan Mengajar ( KBM) harus diberikan sarana dan prasarana yang baik. agar para siswa belajar dengan nyaman sehingga akan tercipta murid – murid berkwalitas.

Pemerintah sudah menganggarkan untuk perawatan gedung sekolah agar yang rusak – rusak diperbaiki dan dinding yg kusam di cat .
Misalnya kepala sekolah SDN 09 Kedoya Utara Jakarta Barat. Holil M.Pd. walaupun baru empat bulan di sekolah itu sudah ada yang diperbuat antara lain pengececetan dan perbaikan plang sekolah Ditemui di ruang kerjanya Holil M.pd mengatakan saya di sekolah ini kerja dari nol lagi, banyak yang harus diperbaiki disini .
Saya dan para guru akanmembentuk tim untuk meningkatkan pendidikan non Akademik maupun Akademiknya.
Saya akan membuat 27 program untuk kemajuan disekolah ini. Kegiatan Ekstrakulikuler disini tidak ada yang berprestasi, saya akan usahakan adakan lagi kegiatannya seperti Tari – Drumband dan kegiatan yang banyak diminati para murid disini.

Disekolah ini sy upayakan akan dapat penghargaan Adiwiyata tingkat kotamadya Jakarta Barat.
Banyak yang harus di siapkan seperti Bank Sampah – Biopori dan banyak lagi yang lainnya. ( Tis )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *